Fikroh


Siapa Ahlus Sunnah wal Jama’ah?

Ahlus Sunnah wal Jama’ah secara umum maknanya adalah orang-orang yang mengikuti sunnah Rasulullah SAW dan tertib kehidupannya para shahabat Rasulullah rhum. Kata-kata Ahlus Sunnah wal Jama’ah sendiri dapat kita temukan dalam beberapa hadits Rasulullah SAW. Namun sebagai sebuah aliran pemikiran, sejarah mencatat madzhab Ahlus Sunnah wal Jama’ah dibangun oleh Abu Hasan al Asy’ari rah di Baghdad dan Muhammad al Maturidi rah pada masa berikutnya di Samarkand.

Khaylulah Alias Tidur Siang Membuat Pintar


Qaylulah Alias Tidur Siang Membuat Pintar


Tidak Percaya Tidur Siang Bikin Kita Lebih Pintar? Baca Ini dulu....

Saat masih kanak-kanak, kewajiban tidur siang yang diberikan oleh orangtua rasanya menjadi siksaan bagi kita. Anehnya, ketika kita dewasa, kita harus mencuri-curi waktu agar bisa memejamkan mata barang setengah jam. Bisa terlelap sebentar saja pengaruhnya begitu besar untuk kita: tubuh jadi terasa lebih bugar sesudahnya.
Penelitian baru juga mengatakan, tidur siang yang lelap juga mampu mendongkrak kapasitas belajar otak secara dramatis. Hebat, kan? Paling tidak khususnya bagi santri, tidur siang menjelang shalat dhuhur, setidaknya membuat saat shalat badan dan pikiran segar sehingga saat shalat nggak ngatuk apalagi ketiduran..! Dan yang penting, tidur siang adalah sunnah Nabi, di balik sunnah ada kejayaan bukan..?

MGMP Prediksi UN 2013

MGMP Prediksi UN 2013


Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP)
MTs Al Fatah Temboro

Bekerja sama dengan Ketua K3M, MTs Al Fatah Temboro menyelenggarakan MGMP tentang Analisis dan Prediksi Soal UN tahun pelajaran 2012/2013. Untuk itu panitia mengundang semua guru mata pelajaran UN di jajaran Sub Rayon/KKM MTs Al Fatah Temboro (MTs Al Fatah dan MTs Al Hidayat Ginuk).

Info Seputar UN 2013

Info Seputar UN 2013

Walaupun pelaksanaan ujian nasional masih perlu terus diperbaiki / disempurnakan, namun Pemerintah tetap merencanakan pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tahun 2013. 

Saat Wanita Masuk Wilayah Tanpa Batas


SAAT WANITA MASUK WILAYAH TANPA BATAS 
oleh: Abu Kholid

     Terjunnya kaum ibu di kancah bisnis, politik  dan di segala bidang yang selama ini khas menjadi “wilayahnya laki-laki”, mendapatkan pembenaran dari penyokong paham emansipasi, HAM dan sebagainya. Dalam ranah pemikiran dunia Islam, kisah Sayyidatina Aisyah Ash-Shiddiqah saat terjun di peperangan Jamal (36 H/656 M) banyak dijadikan dalil pembenaran oleh sebagian ummat Islam untuk mendorong kaum wanita masuk “wilayah tanpa batas”.